Danrem 083/Bdj Pimpinan Rakor Internal Kebijakan TNI AD dalam Membantu Pemerintah Daerah di Bidang Pengairan

    Danrem 083/Bdj Pimpinan Rakor Internal Kebijakan TNI AD dalam Membantu Pemerintah Daerah di Bidang Pengairan

    KOTA MALANG - Bertempat di Hotel Ibis Styles Malang Jl. S. Parman No. 45  Kec.Blimbing Kota Malang Danrem 083/Bdj memimpin langsung kegiatan rapat koordinasi internal terkait kebijakan TNI AD dalam membantu pemerintah daerah di bidang pengairan.  yang diikuti 35  orang Opd terkait, Jum'at (11/03/2022).

    Rapat koordinasi internal yang dilaksanakan terkait kebijakan TNI AD dalam membantu pemerintah daerah di bidang pengairan. Diawali dengan Vidcon, Danrem 083/Bdj dengan Kodim jajaran Korem 083/Bdj dengan beberapa arahan dan petunjuk Kolonel Yudhi untuk tetap semangat dan utamakan faktor keamanan kepada anggotanya pada saat bersih - bersih aliran sungai.

    Sungai yang bersih dapat dijadikan dan dimanfaatkan untuk tempat wisata silakan diisi dengan kegiatan yang ada dengan pemerintah daerah dan saling sinergis di samping itu juga dapat meningkatkan ekonomi masyarakat, " arahan Danrem. 

    Kita tidak mengharapkan aliran sungai menjadi bencana bagi kita sekalian untuk itu kita wajib bersama sama merawat, dan membersihkan serta memperbaiki kerusakan daerah aliran sungai agar tidak menyebabkan banjir bandang dan tanah longsor, sebagai perhatian Bapak Kasad " pembenahan total sampai selesai baik berupa revitalasasi lahan dan hal hal berkaitan anak sungai, limbah pabrik dan limbah rumah tangga secara menyeluruh, agar fungsi sungai betul betul bermanfaat bagi pertanian dan akan kembali bersih untuk dinikmati kehidupan.

    Karena sungai yang tidak bersih akan dampaknya terjadi bencana banjir dan tanah longsor dan timbul berbagai penyakit serta sungai menjadi kumuh, " jelasnya.

    TNI AD bersama Stakeholders lainnya menjadi Garda terdepan dalam menjaga, merawat, memelihara, memanfaatkan sertamelestarikan Sumber Daya Air yang ada di wilayah Korem 083/Bdj melalui kegiatan TNI Manunggal air,   perlu adanya Kerjasama antara TNI AD & seluruh Stakeholders serta masyarakat yang berada di wilayah Korem 083/Bdj dalam memelihara Sumber Daya Air yang berkelanjutan bagi kehidupan dengan kegiatan TNI MANUNGGAL AIR, " jelas pria alumni Akmil tahun 1996 tersebt. (Penrem 083/Bdj)

    KOTA MALANG
    Setiawan

    Setiawan

    Artikel Sebelumnya

    Danrem Silaturahmi ke Ponpes AN-Nur 2 Bululawang

    Artikel Berikutnya

    Danrem 083/Bdj Terima Silaturahmi Pengurus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian

    Ikuti Kami